Sunday, March 20, 2016

BERITA FOTO : Hewan Ternak kambing masih Bebas berkeliaran di Dalam Kota Ampana

Hewan ternak  kambing masih bebas berkeliaran nebas didalam Kota Ampana ,tampak petugas dari kecamatan Ampana kota berusaha menaikan kambil kedalam mobil Trantib pada jumat 18/3  kemarin



Sejumlah warga pengguna jalan merasah terganggu bila  saat melintas di jalur tersebut karena  maraknya hewan peliharaan berkaki empat dengan bebas berkeliaran di tepi hingga badan jalan, bahkan masuk kedalam kota.


 FOTO : Tampak Petugas  dari kecamatan Ampana berusaha menangkap kambing yang berusaha kabur di gedung pertokoan .

Berlokasi di Jalan  Moh Hatta  kawasan Muara toba Trans Sulawesi , Akhirnya dua ekor kambing berhasil di amankan  ( al)


EmoticonEmoticon